Saturday, December 15, 2012

CARA MENGHARGAI KARYA ORANG LAIN:
Tidak membajak
Tidak mengubah
Tidak mengunakan software untuk kejahatan
Mengunakan perangkat lunak yg asli

Prinsip  prinsip kesehatan dan keselamatan kerja komputer ( k3)
Berikut beberapa hal yang membahayakan bagi penguna komputer berdasarkan k 3
-(arus listrik )Pemasangan kabel penghubung listrikpada komputer
-Jarak mata k monItor +-40cm,menggunakan screen filter yang berfungsi untuk menyaring cahaya yang dapat merusak mata.
Tidak menggunakan komputer saat casing terbuka

Berikut hal penting dalam mengoprasikana komputer
1. menggunakan kursi yg nyaman yg ada sandaranya
2. Menggunakan screen filter
3. Kaki perpijak pada lantai
4. monitor lurus pada pandangan
5. tangan bertumpu di atas meja terjangkau pada mouse dan keyboard
6. istirahat sejenak untuk rileks.

Hal yang harus di perhatikan dalam menggunakan laptop
1. letakan laptop di tempat yang tidak menutup sirkulasi udara,
2. membatasi program (software ).
3 menjaga tekanan pada layar LCD laptop

BERIKUT HAL UNTUK MERAWAT KOMPUTER:
1. Hindari dari jangkawan anak anak
2. hindari dari percikan api, air dan penyinaran matahari terus menerus.
3. mengunakn stabilizer (alat untuk mestabilkan arus listrik)untuk arus listrik pada komputer berkisar 200-220 v.)
4. menggunakan UPS(alat yg berfungsi untuk menyimpan cadangan arus listrik).

MACAM MACAM LISENSI:
Lisensi adalah :pemberian hak pada orang lain ( pemberian izin ) untuk dapat mengunakan prodak tersebut
Macam macam lisensi.
Lisensi komersial
Lisensi non komersial
Lisensi trial software
Lisensi sharware
Lisensi freeware
Lisensi royalti
Lisensi open source

Wednesday, November 21, 2012

PERANGKAT KOMPUTER
perangkat komputer di bagi menjadi 2 yaitu :
A. hardware (perangkat keras)
   perangkat keras adalah perangkat komputer yang dapat dipegang atau di sentuh.

perangkat keras dibagi lagi menjadi 3 yaitu :

1. alat input (masukan) adalah alat yang digunakan untuk memasukkan data/perintah..

contohnya :    - mouse berfungsi untuk memilih/ mengklik sebuah perintah.

        - keyboard berfungsi sebagai alat masukan untuk memasukan data.
 - joystik berfungsi untuk memudahkan pengguna komputer main game.
        - scanner berfungsi untuk menscan dokumen atau gambar.
        - microphone berfungsi sebagai media untuk memasukan suara
2. alat output (keluaran) adalah alat yang digunakan untuk megeluarkan data, gambar, suara.
contonya :    - printer berfungsi untuk mencetak data ke kertas.
        - speaker berfungsi untuk mengeluarkan suara.
        - monitor berfungsi untuk menampilkan gambar.
3. alat proses adalah alat yang digunakan untuk memproses data.
contonya adalah CPU.
CPU terbagi atas komponen-komponen. komponen-komponen CPU diantaranya yaitu :
- procesor berfungsi untuk mengelola data.
- harddisk berfungsi sebagai media menyimpan data.
- VGA berfungsi untuk menampilkan gambar di layar monitor.
- PSA (Power Suply Atx) berfungsi sebagai pemasok energi listrik untuk komputer.
- heatsink/ kipas berfungsi untuk mendinginkan prosesor dan daerah didalam cpu.
- kabel data dan kabel power berfungsi untuk menyalurkan data dan untuk menyalukan listrik.
- RAM berfungsi untuk menyimpan data sementara
- motherboard berfungsi untuk tempat meletakkan komponen-komponen komputer yang kecil-kecil.
- chipset berfungsi untuk mengatur kerja pheriferal komponen komputer.
- bios berfungsi untuk untuk mengatur hardware komputer.
- FSB berfungsi untuk mengantarkan data dari procesor ke chipset.


2. Software (perangkat lunak) adalah perangkat komputer yang berupa

program-program, data dll.
contohnya :    - microsoft word
        - microsofr excel
        - microsoft powerpoint
        - corel draw
        - linux
        - notepad
        - windows media player
        - photo shop
        - visual basic
        - delfi









Saturday, September 29, 2012

Cara Menghidupkan dan Mematikan Komputer

cara menghidupkan
- sambungkan semua colokan komputer pada stop kontak
- tekan tombol power CPU
- tekan tombol power monitor
- tunggu sampai proses booting komputer selesai..
  atau tunggu sampai muncul tampilan dekstop window.

cara mematikan komputer
- tutup semua program yang sudah di buka
- klik start
- klik shut down / turn off
- klik shut down / turn off lagi..

Tuesday, September 18, 2012

Welcome to My Blog

selamat datang di blog saya.. ini pertama kalinya saya membuat blog.. jadi saya akan berusaha memenuhi blog saya ini dengan ilmu pengetahuan tentang komputer yang menarik.. semoga informasi yang ada di blog saya ini bisa bermanfaat untuk anda semua.

anda bisa mengcopy informasi disini sepuasnya secara gratis!!!
dan kapan pun... tanpa ada batasan waktu..

nantikan artikel saya selanjutnya...!!!!